Dicari Pekerja CV. LOBSANG INDONESIA MANDIRI Bagian Keuangan

Deskripsi Perusahaan

Perusahaan kami bergerak di bidang Stairlift (Kursi Tangga) yang pada umumnya dibutuhkan oleh para lansia atau penyandang cacat yang memerlukan akses naik turun tangga.

Industri : Industri Mesin / Peralatan Otomatisasi

Ukuran Perusahaan : Kurang dari 5 Pekerja

Gaji :
Rp.4 – 5 Juta

Level Pekerjaan :
Junior / Entry Level

Pendidikan :
Diploma/D1/D2/D3, Sarjana / S1

Tipe Pekerjaan :
Purna Waktu / Full Time

– Melakukan pencatatan dan pengklasifikasian transaksi keuangan perusahaan
– Memeriksa dan memverifikasi transaksi keuangan perusahaan
– Membuat laporan keuangan, seperti laporan laba rugi, neraca, dan laporan arus kas
– Melakukan rekonsiliasi cash dan bank
– Mengontrol kesibukan keuangan perusahaan
– Menghitung gaji
– Menghitung pajak saat mengisi laporan tahunan

Tanggung Jawab Pekerjaan :

Untuk menjadi seorang accounting , Anda perlu memiliki keterampilan-keterampilan berikut: Keahlian administrasi, Orientasi terhadap detail, Mampu menggunakan komputer, Keterampilan komunikasi yang baik.
Akuntan berperan penting dalam menjaga stabilitas keuangan perusahaan, membantu perusahaan mematuhi regulasi, dan mengoptimalkan kinerja keuangan.
Accounting Staff
Sebagai Accounting Staff, Anda akan bertanggung jawab memeriksa dan melakukan verifikasi transaksi keuangan perusahaan, melakukan …

Keahlian :

Mampu memeriksa dan melakukan verifikasi keuangan perusahaan,
Faham tentang pajak

Kualifikasi :

– Pendidikan Min D3 Akuntansi
– Pengalaman Min 3 tahun sebagai accounting
– Mampu bekerjasa, kerja keras & teliti
– Paham Perpajakan
– Domisili Surabaya

Waktu Bekerja :

08.00 – 16.30 senin – jumat, 08.00 – 12.00 Sabtu

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top